Mohon tunggu...
Suciati Lia
Suciati Lia Mohon Tunggu... Guru - Guru

Belajar mengungkapkan sebuah kata agar bermanfaat

Selanjutnya

Tutup

Nature Pilihan

Manfaat Cangkang Telur, dari Limbah Dapur menjadi Pupuk Kompos yang Ampuh

19 Agustus 2024   23:15 Diperbarui: 19 Agustus 2024   23:54 289
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi cangkang telur sebagai pupuk tanaman. (PIXABAY/JUANITA MULDER)

Meningkatkan drainase tanah. Pupuk kompos yang telah ada jika dicampurkan dengan cangkang telur dapat membantu meningkatkan drainase tanah sehingga mencegah pembusukan akar akibat genangan air

Ramah lingkungan. Pemanfaatan cangkang telur sebagai pupuk kompos dapat membantu mengurangi limbah rumah tangga dan sekaligus mempromosikan praktik pemanfaatan pupuk kompos yang baik bagi keberlanjutan.

Adapun cara memanfaatkan cangkang telur sebaagi pupuk kompos atau organik yang dikutip dari IG Kementan Ri adalah

- Bersihkan cangkang telur yang akan dibuat menjadi pupuk.

- Kemudian, sterilkan cangkang telur dengan menggunakan air panas.

- Lalu, keringkan cangkang telur dengan menjemurnya.

- Setelah itu, tumbuk cangkang telur sehingga menjadi serpihan yang halus.

- Campurkan cangkang telur dengan air ke dalam botol bekas.

- Lalu tambahkan dengan gula jawa dan EM4 dengan perbandingan 1:1  ke dalam botol.

- Kemudian tutup botol bekas dan kocok  botor agar pupuk tercampur.

- Setelah itu, diamkan selama 10 sampai 14 hari untuk memaksimalkan proses fermentasi

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Nature Selengkapnya
Lihat Nature Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun