Kualitas pengadilan, pada akhirnya, bergantung pada individu-individu yang mengatur dan melaksanakan hukum.
Oleh sebab itu, pada momentum peringatan hari Kehakiman Nasional tahun 2024 ini, saya bersama rakyat Indonesia berharap para Hakim Yang Mulia, dapat memperkuat dan mempertebal kembali nila-nilai integritas, kejujuran, tanggung jawab dan kecerdasan intelektual dalam dirinya yang dijunjung tinggi, untuk memberikan keadilan kepada semua pihak yang dihadapkan pada persoalan hukum.
Dengan cara ini, saya yakin, Para Hakim Yang Mulia dapat menjaga dan menegakan hukum yang adil  sebagai pondasi mengapai Indonesia Emas 2045.
Selamat Hari Kehakiman Nasional Tahun 2024.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H