Mohon tunggu...
Stevano Junizero Gewab
Stevano Junizero Gewab Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa Universitas Papua

Seseorang yang menyukai dunia Sastra, Bahasa, Filsafat, dan Perfilman.

Selanjutnya

Tutup

Halo Lokal

Event Young Cheer Painting Pertama di Kota Manokwari

5 Mei 2023   01:54 Diperbarui: 5 Mei 2023   02:03 183
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Young Cheer Painting merupakan Event painting pertama di Manokwari yang bertemakan Festival, sehingga banyak keseruan di dalamnya mulai dari live painting, live music, lampion time, tenant-tenant dan berbagai keseruan lainnya. YCP juga adalah event yang dikhususkan untuk anak muda di Manokwari, dengan tujuan utama menjadikan wadah kreativitas dalam bentuk seni rupa dua dimensi(lukisan).

 Event ini tidak hanya untuk bersenang-senang dan menunjukkan kreativitas pemuda-pemudi. Panitia YCP juga akan menyediakan tenant-tenant terbuka bagi UMKM yang berada di Manokwari, dalam langkah untuk mendukung dan memperkenalkan produk-produk pebisnis lokal kepada kalangan anak muda dan masyarakat di kota Manokwari. 

Jadi untuk teman-teman yang berada di wilayah Manokwari dan mempunyai bisnis kecil-kecilan atau baru mau memperkenalkan diri ke dalam dunia bisnis, boleh sekali untuk mendaftarkan diri agar dapat mengambil bagian kedalam event ini nantinya.

Acara yang akan ada di Young Cheer Painting : 

- Face painting 

 akan dihadirkannya face painting (melukis wajah), agar meramaikan event.

- Free Space painting 

adalah area dimana para peserta dapat mengapresiasikan diri ke dalam bentuk coretan atau menggambar secara bebas. 

- Akan ada juga perform dari musisi lokal.

- Tenant- tenant 

Pengusaha lokal akan menampilkan usaha-usaha apa saja yang sedang mereka tekuni.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Halo Lokal Selengkapnya
Lihat Halo Lokal Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun