Mohon tunggu...
Stephanie Maria Mantiri
Stephanie Maria Mantiri Mohon Tunggu... Lainnya - Penulis

Menuangkan imajinasi ke dalam tulisan

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Ruang Kosong

28 Juni 2022   00:58 Diperbarui: 28 Juni 2022   01:07 145
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Karena sekarang aku sadar

Malaikat maut tak hanya mengambil nyawamu

Tetapi juga mencuri jantungku

Raunganku tidak meluluhkan siapapun

Roda berputar dan turut menghimpun

Segala sakit yang kurasa tanpa kenal ampun

Aku terjerembab dan tersungkur pelan

Sekarang siapa yang harus bertanggung jawab?

Semesta atau kah kamu?

Aku meminta pertanggung jawaban

Atas pencurian jantungku

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun