Mohon tunggu...
Stefani Ditamei
Stefani Ditamei Mohon Tunggu... Mahasiswa - K-drama Enthusiast

Mahasiswa (pejuang tugas akhir) program studi Ilmu Politik Universitas Jenderal Soedirman.

Selanjutnya

Tutup

Entrepreneur

Ide Bisnis Kuliner Usaha Online Makanan Ringan Pedas

7 Mei 2021   23:55 Diperbarui: 8 Mei 2021   00:13 907
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ide Bisnis Kuliner Usaha Online Makanan Ringan Pedas (Pexels)

Tentukan jenis makanan dan minuman secara spesifik

  • Pastikan sudah membangun branding terkait produk kuliner yang akan kamu buat

  • Pilih makanan yang digemari banyak orang

  • Baca juga: Perbedaan Cingur dan Kikil dalam Olahan Kuliner

    Contoh Ide Bisnis Kuliner Usaha Online Makanan Ringan Pedas 

    Jika kamu sedang mencari tahu produk makanan apa yang ingin dijual, ada baiknya untuk mempertimbangkan ide bisnis kuliner usaha online makanan ringan pedas.

    Berikut contoh makanan ringan pedas yang sering dicari dan digemari banyak orang, terutama pecinta kuliner pedas. 

    • Mie Lidi 

    Siapa yang tidak kenal makanan ringan mie lidi? Sejak saya masih SD, makanan ringan yang satu ini sudah populer dan dikenal sebagai makanan pembangkit nostalgia.

     Cita rasa gurih dan renyah dari mie lidi bisa bikin orang ketagihan, lho! Apalagi varian pedas dan asin yang sering dicari oleh para pecinta makanan ringan pedas.

    Ilustrasi penjual makanan ringan mie lidi (Kompas.com/Ari Himawan)
    Ilustrasi penjual makanan ringan mie lidi (Kompas.com/Ari Himawan)
    Kamu bisa mencari produsen mie lidi yang terpercaya dan mulai menjualnya secara online. Makanan ringan mie lidi selain murah juga memiliki penggemarnya tersendiri.
    • Makaroni

    Setelah mie lidi, tidak lengkap rasanya jika tidak menyertakan makaroni. Keduanya sama-sama gurih dan renyah, jika sudah bertemu dengan bumbu varian pedas, pecinta makanan ringan pedas dengan senang hati akan membelinya. 

    Ilustrasi menjual makaroni pedas (Kompas.com/Pramdia Julianto)
    Ilustrasi menjual makaroni pedas (Kompas.com/Pramdia Julianto)
    Makaroni pedas adalah pilihan yang bagus untuk ide bisnis kuliner usaha online yang ingin kamu coba.

    Keripik pedas/keripik kaca

    HALAMAN :
    1. 1
    2. 2
    3. 3
    Mohon tunggu...

    Lihat Konten Entrepreneur Selengkapnya
    Lihat Entrepreneur Selengkapnya
    Beri Komentar
    Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

    Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
    LAPORKAN KONTEN
    Alasan
    Laporkan Konten
    Laporkan Akun