Mohon tunggu...
fanky christian
fanky christian Mohon Tunggu... Full Time Blogger - IT Specialist, DCMSolusi, DCMGroup, EventCerdas, StartSMEup, JesusMyCEO, IndoBitubi, 521Indonesia

IT Specialist, khususnya infrastruktur, aktif di beberapa Asosiasi IT, suka mengajar dan menulis, fokus kepada IT , enterpreneurship, content marketing. Mengembangkan Daya Cipta Mandiri Group, EventCerdas, 521Indonesia

Selanjutnya

Tutup

Diary Pilihan

Buah Kersen di Pagi Hari

5 Januari 2022   09:03 Diperbarui: 5 Januari 2022   09:07 1305
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Buah Kersen, Ceri petikan pagi ini (Koleksi Pribadi)

Selama setahun ini, setiap pagi saya dan istri bermain bulutangkis di dekat rumah, dan selesai dari olahraga itu, kami berjalan keliling kompleks rumah. Salah satu acara yang tidak bisa dilewatkan adalah memetik buah kersen, buah ceri di dekat tembok cluster. 

Pohon ini bertumbuh sudah lama, dan memang bukan satu-satunya pohon ceri di tempat kami, tapi ini yang terbesar. Dan dari buahnya, kami memetik hingga satu kantong plastik per hari untuk kami makan di pagi hari.

Tidak banyak yang sadar akan kehadiran buah ini, karena mungkin juga tidak banyak yang tahu manfaat dari buah kersen, atau buah ceri ini. Adapun manfaatnya diantaranya :

1. Membantu kesehatan jantung. Sehabis olahraga, sangat enak sekali makan buah segar manis ini.

2. Mengobati penyakit asam urat. Silahkan bagi yang punya penyakit asam urat, buah ini sangat bermanfaat.

3. Meringankan kram perut. Belum pernah kami alami rasa kram perut, tapi memang buah ini nyaman di perut. 

4. Mencegah penyakit kanker. Ini mungkin jangka panjang, tapi unsur anti oksidannya yang tinggi akan membantu mencegah kanker.

5.  Meningkatkan sistem kekebalan tubuh kita. Karena ada unsur anti oksidannya.

6. Menyehatkan organ pencernaan. Jelas, karena ada kemampuan mengatasi kram perut, pasti ada manfaatnya untuk pencernaan.

7. Mengatasi dan mencegah penyakit anemia.

8. Meredeakan nyeri rematik

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Diary Selengkapnya
Lihat Diary Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun