Mohon tunggu...
sri wahyuni
sri wahyuni Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Hobi menulis, jika menulis digeluti otomatis pikiran akan menjadi kencang dalam menuai ide-ide kreatif

Selanjutnya

Tutup

Nature

Tak Banyak yang Tahu Ini Dia Buah Blueberry

23 Januari 2023   08:37 Diperbarui: 23 Januari 2023   08:49 1591
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Perbedaan buah Blueberry yang sudah masak dan masih mentah/dokpri

Buah-buahan merupakan salah satu makanan khas penjunjang eksistensi tubuh manusia. Buah memiliki banyak manfaat, diantaranya sebagai vitamin bagi tubuh.

Perbedaan buah Blueberry yang sudah masak dan masih mentah/dokpri
Perbedaan buah Blueberry yang sudah masak dan masih mentah/dokpri

Buah blueberry adalah salah satu golongan buah yang hampir mirip dengan anggur. Sebab buah blueberry ini rasanya agak masak dan manis. Buah blueberry yang mentah rasanya asam yang bercirikan kulit buahnya masih hijau dan sedikit pink, dan merah. Namun blueberry ini akan manis rasanya jika buahnya sudah berwarna merah kehitaman  yang sangat gelap.

Buah blueberry yang sudah matang dan siap untuk di panen/dokpri
Buah blueberry yang sudah matang dan siap untuk di panen/dokpri

Cara menanam buah blueberry ini sangat mudah yakni cukup mematahkan dahan pohon blueberry lalu menancapkan dahan tersebut ke tanah. Dengan begitu sekitar 1 bulan dahan blueberry yang sudah di tanam akan tumbuh dan bertunas. Tak banyak perawatan yang dibutuhkan untuk menjaga pohon blueberry ini agar berkembang secara baik. Cukup dibiarkan saja dan selalu disirim. Maka seiring berjalannya waktu nanti pohon blueberry akan berbunga, berbuah dan masak di pohonnya. Tanpa disadari pohon blueberry akan menghasilkan buah yang lebat, kira-kira pohon blueberry akan berbuah sekitar 1 tahun lamanya.

Jika pohon blueberry sudah berbuah lebat dan banyak yang sudah masak. Maka pemilik pohon blueberry ini sudah siap untuk memanennya. Waktu yang baik untuk memanen buah blueberry ini adalah di waktu panas matahari, dan jangan memanen buah di saat hari hujan karena akan mengakibatkan buah blueberry berguguran.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Nature Selengkapnya
Lihat Nature Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun