Mohon tunggu...
Sri Subekti Astadi
Sri Subekti Astadi Mohon Tunggu... Administrasi - ibu rumah tangga, senang nulis, baca, dan fiksi

ibu rumah tangga.yang suka baca , nulis dan fiksi facebook : Sri Subekti Astadi https://www.facebook.com/srisubektiwarsan google+ https://plus.google.com/u/0/+SriSubektiAstadi246/posts website http://srisubektiastadi.blogspot.co.id/ https://www.instagram.com/srisubektiastadi/

Selanjutnya

Tutup

Hobby Pilihan

[Event Semarkutiga] Tips dan Trik Menambang Viewers di Youtube

7 Februari 2020   11:20 Diperbarui: 7 Februari 2020   11:32 401
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

1. Buat konten yang bermanfaat. Tentukan  nichenya, pastikan agar membahas 1 niche saja, jangan bikin konten campur-campur  ntar kamu bingung dan subscribelmu berpaling. Buat pengunjung videomu tetap setia, dan mudah menemukan channelmu. Bahkan kalau bisa mereka  membentuk suatu fans club untuk  selalu menunggu postinganmu ( Wow!).

2. Buat judul yang menarik , mengandung keyword dan tentu sesuai dengan isi kontenmu. Lakukan riset terlebih dahulu sebelum menentukan judul bahkan sebelum membuat video, dengan menggunakan tubebuddy tool. 

Bagaimana kekuatan judul yang kamu buat ,  persaingan dan besarnya pencarian konten videomu di Google bisa kamu telusuri di  keyword explore pada tubebubby tool . Soal tubebuddy , kamu bisa cari aplikasi ini di Google Play. Kaitkan channel Youtubemu dengan tubebuddy.

3. Buat diskripsi yang menarik sesuai dengan isi videomu dan jangan lupa untuk tetap memasukan keyword yang ada di judul dalam diskripsi. Tapi jangan semata-mata,  jabarkan keyword itu menjadi sebuah kalimat yang sesuai, dan enak dibaca.

4. Buat thumbnail yang menarik, pilih gambar yang mengundang perhatian orang untuk melihatnya. Kamu bisa ambil gambar bagian dari videomu atau gambar lain yang sesuai dengan isi kontenmu. Karena thumbnail ini ibarat etalase videomu, yang akan dilihat orang pertama kali sebelum melihat isi videomu.

5. Buat tag dengan memasukkan seluruh keyword dari unsur-unsur kata yang sesuai dengan videomu. Agar video mudah ditemukan orang dan ditampilkan dalam daftar pencarian oleh Youtube.  Kamu juga bisa mencari tag apasaja yang lagi banyak dicari melalui tag explore di tubebuddy tool.

6. Buat playlist yang tidak hanya memuat videomu saja tetapi juga channel lain yang sudah mendapatkan viewer dan subscribel  tinggi, tetapi ingat video tersebut harus 1 niche dengan videomu. Agar videomu ikut terklik ketika orang membuka video yang sudah banyak ditonton orang tersebut.

7. Shere video yang telah kamu upload di channel Youtubemu ke akun media sosialmu yang lain. Namun jangan asal shere ke grup-grup yang hanya sekedar mendapatkan subscribel saja, karena jam tayang videomu juga penting. 

Kalau kamu sembarangan shere, bisa saja orang hanya memberi subscribe saja tanpa menonton videomu lebih dahulu karena hanya sekedar berbalas subscribe tetapi kurang menyukai kontenmu. Akibatnya subscribelmu dianggap spam, karena tidak menambah jam tayang videomu.

8. Terus bersemangat untuk  membuat konten yang bermafaat bagi banyak orang. Upload videomu secara rutin dan teratur, agar channelmu mudah ditemukan di algoritma Youtube. Dan oleh Youtube sering ditampilkan dalam datar pencarian. Oke..


HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Hobby Selengkapnya
Lihat Hobby Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun