Mohon tunggu...
Sri Rohmatiah Djalil
Sri Rohmatiah Djalil Mohon Tunggu... Wiraswasta - Ibu rumah tangga suka cerita, Petani, Pengusaha (semua lagi diusahakan)

People Choice dan Kompasianer Paling Lestari dalam Kompasiana Awards 2023.

Selanjutnya

Tutup

Nature Artikel Utama

Dampak Fenomena El Nino bagi Sektor Pertanian dan Bagaimana Antisipasinya

14 September 2023   17:42 Diperbarui: 15 September 2023   03:29 645
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Tanah sawah dampak kekeringan. Foto dokpri/SRD

4. Dukungan pemerintah 

Petani dalam menghadapi El Nino perlu dukungan dari pemerintah dan lembaga terkait. Misalnya penyediaan informasi, bantuan modal, seminar, bantuan teknis dalam pengolahan pertanian berkelanjutan.

Penting juga pemerintah mengadakan pelatihan. Terutama di era digital saat ini, banyak petani yang tidak paham akan teknologi, misalnya penggunaan alat sensor tanah, aplikasi cuaca.

Wasana Kata

El Nino adalah fenomena alam yang tidak dapat dihindari. Dengan mengenal dampak dari El Nino terhadap pertanian, petani bisa megambil langkah-langkah yang tepat untuk menjaga produktivitas. Apalagi El Nino diprediksi akan berlanjut hingga bulan Februari 2024. Ini perlu persiapan untuk masa tanam kesatu yang biasanya sudah banyak turun hujan. (Diambil dari beberapa sumber).

Terima kasih telah singgah. Salam. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Nature Selengkapnya
Lihat Nature Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun