Mohon tunggu...
Sri Patmi
Sri Patmi Mohon Tunggu... Penulis - Bagian Dari Sebuah Kehidupan
Akun Diblokir

Akun ini diblokir karena melanggar Syarat dan Ketentuan Kompasiana.
Untuk informasi lebih lanjut Anda dapat menghubungi kami melalui fitur bantuan.

Menulis adalah Bagian dari Self Therapy www.sripatmi.blogspot.com

Selanjutnya

Tutup

Kebijakan

Artikel Sri Patmi : Jangan Katakan "Kita Tidak Sedang Berpolitik!" Harfiahnya Manusia adalah Manusia Politik

30 Mei 2021   15:58 Diperbarui: 30 Mei 2021   16:06 431
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Foto: Dokumentasi Pribadi


Definisi Ilmu Politik 

1. Politik adalah usaha untuk menggapai kehidupan yang lebih baik. Indonesia ada pepatah yang mengatakan gemah ripah loh jinawi, orang Yunani mengatakannya en dam onia atau the good life

2. Politik dalam suatu negara berkaitan dengan masalah kekuasaan, pengambilan keputusan, kebijakan publik, dan alokasi atau distribusi 

3.  Pemikiran politik di dunia barat dipengaruhi oleh Filsuf Plato dan Aristoteles sebagai suatu usaha untuk mencapai masyarakat politik yang terbaik. 

4. Politik dalam bentuk yang paling baik adalah usaha mencapai suatu tatanan sosial yang baik dan berkeadilan

5. Politik adalah usaha untuk menentukan peraturan-peraturan yang dapat diterima baik oleh sebagian besar warga, untuk membawa masyarakat kearah kehidupan yang harmonis. 

6. Politik adalah kegiatan yang menyangkut cara bagaimana kelompok -kelompok mencapai keputusan-keputusan yang bersifat kolektif dan mengikat melalui usaha untuk mendamaikan perbedaan-perbedaan diantara anggota-anggotanya. (Rod Hague)

7. Politik adalah kegiatan suatu bangsa yang bertujuan untuk membuat, mempertahankan dan mengamandemenkan peraturan-peraturan umum yang mengatur kehidupannya, yang berarti tidak dapat lepas dari gejala konflik dan kerja sama. (Andrew Heywood)

Tetapi tidak dapat disangkal bahwa dalam pelaksanaannya, kegiatan politik disamping segi yang baik, juga mencakup segi negatif. Ini disebabkan karena politik mencerminkan tabiat manusia, baik nalurinya yang baik maupun naluri yang buruk. Bahkan yang politik dalam bentuk yang paling buruk adalah perebutan kekuasaan, kedudukan, dan kekayaan untuk kepentingan diri sendiri. 

Terlepas dari apapun, konseptual politik terdiri dari pokok-pokok : 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Kebijakan Selengkapnya
Lihat Kebijakan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun