Mohon tunggu...
Sri Ayuningsih
Sri Ayuningsih Mohon Tunggu... Mahasiswa D3 -

Mahasiswa aktif di Akademi Televisi Indonesia Instagram : @ayuchoi22

Selanjutnya

Tutup

Lyfe

Contoh Teks Ulasan Sebuah Film (Korean Movie: No Breathing)

20 April 2018   00:07 Diperbarui: 23 April 2018   12:20 1907
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Baru kemudian ketika film akan berakhir pada 30 menit terakhir dijelaskan bahwa Won Il trauma karena ayahnya meninggal di dalam kolam renang karena serangan jantung ketika mengikuti olimpiade renang dan bermaksud mendapatkan medali emas.

Di dalam sekolah renang Won Il memiliki sahabat yang lain selain Woo Sang dan dalam film tidak dijelaskan secara detail keadaan akhir tokoh-tokoh pendukung ini, sehingga membuat film terkesan singkat tanpa adanya akhiran yang jelas.

4. Rangkuman

Namun secara keseluruhan No Breathing merupakan tontonan yang patut diacungi 2 jempol dari saya pribadi. Saya penggemar drama dan film korea bergenre ramance namun ketika selesai menonton film ini, saya sejenak berfikir "Genre friendship enggak terlalu buruk kok, toh pemain filmnya masih tetap tampan-tampan dan Idol Korea Selatan."

Well, pemain dalam film No Breathing merupakan aktor sekaligus model terkenal korea Lee Jong Suk yang banyak membuat kaum wanita histeris walau hanya melihat wajahnya, ditambah dengan Seo In Guk yang merupakan seorang aktor sekaligus musisi korea yang suaranya patut dipertimbangkan dalam memilih penyanyi pria favorite dan Kwon Yuri salah satu member Girl Band  SNSD yang sampai sekarang masih naik daun di Korea Selatan.

Jadi film dengan taburan bintang-bintang Korea Selatan ini pastinya sangat membuat penasaran para pecinta drama atau film khususnya drama atau film Korea.

No Breathing Juga mengajarkan kepada kita bahwa cinta dalam sebuah persahabatan lebih indah dan kuat sekaligus nyata ketimbang cinta yang didasarkan oleh dorongan rasa suka yang berlebihan. Karena cinta dalam persahabatan adalah ketika salah satu dari sahabat kita bahagia maka kita juga ikut bahagia, sesederhana itu.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun