Mohon tunggu...
Sopyan Maolana Kosasih
Sopyan Maolana Kosasih Mohon Tunggu... -

Saya adalah guru PKn di SMP Negeri 3 Bogor.\r\nSaya juga senang beraktifitas diberbagai kegiatan sosial yang terkait dengan pendidikan dan pelayanan masyarakat.

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Implementasi Kurikulum 2013?

7 Juni 2013   14:09 Diperbarui: 24 Juni 2015   12:24 283
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Setelah ditetapkan di DPR mengenai pelaksanaan kurikulum 2013 muncul segala macam pertanyaan yang melintas di pikiran. Berjuta pertanyaan ini muncul karena memang sampai saat ini saya belum mendapatkan penjelasan atau menemukan rasionalisasi dari program nasional yang akan dijalankan. Setelah di syahkan oleh DPR, implementasi kurikulum ternyata tidak dilakukan secara menyeluruh. Seperti yang dikemukakan oleh Ketua PUSKURBUK BALITBANG “Dia menyebutkan, pada jenjang SD diterapkan di sebanyak 2.598 sekolah untuk kelas 1 dan 4, sedangkan pada jenjang SMP 1.436 sekolah untuk kelas 7. Sementara pada jenjang SMA di 1.270 sekolah dan SMK di 1.021 sekolah untuk kelas 10″.

Coba kita bandingkan dengan data dari http://sekolahdasar.net pada tahun 2012 yang menuliskan jumlah SD sebanyak 148.361 sekolah, jenjang SMP sebanyak 36.425 sekolah. Berdasarkan perbandingan di atas betapa jumlah sekolah yang melaksanakan kurikulum 2013 hanya sebagian kecil saja.

Pertanyaan saya adalah, apa yang akan terjadi pada rentang 3 tahun kedepan terkait dengan Ujian Nasional. Bisa dibayangkan akan terjadi kerancuan karena akan ada dua implementor kurikulum. Apakah akan ada 2 model UN untuk setiap level?

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun