Mohon tunggu...
Sofyan Hadi Solihin
Sofyan Hadi Solihin Mohon Tunggu... Atlet - Universitas Muhammadiyah Surabaya

Teknik Informatika

Selanjutnya

Tutup

Lyfe

Tutorial Cara Membuat Sertifikat Online di Google Drive

10 November 2021   15:17 Diperbarui: 10 November 2021   15:30 2033
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Life hack. Sumber ilustrasi: PEXELS/SeaReeds

  1. Siapkan sertifikat yang sudah anda buat. Contoh disini sertifikat dengan format Power Point. Selanjutnya setting Nama dan Email dengan contoh format penulisan berikut ini: Nama : <> , Email : <>. Jangan lupa save ya ...
  1. Masuk ke Google Drive, silahkan buat folder dengan judul "Sertifikat Pelatihan Office". Judul terserah anda. Selanjutnya file template sertifikat Power Point drag/upload ke folder Google Drive
  1. Klik "File Sertifikat" yang ada di Google Drive, lalu Klik kanan pada file template sertifikat dan buka dengan Google Slide. Lihat gambar:
  1. Selanjutnya buat formulir peserta seminar dengan Google Formulir. Form pertanyaan misalkan cukup dengan: Nama , Email. Email disini berfungsi untuk mengirim data otomatis ke para peserta pelatihan.
  1. Pada Google Formulir, buka menu respons dan klik spreadsheet. Disini kita akan mensetting dan mengintegrasikan antara template dengan data peserta dari Google Formulir.
  1. Pada Spreadsheet silahkan cari menu "AddON" kemudian pilih aplikasi "AutoCrat". Jika belum punya silahkan intsall terlebih dahulu melalui Addon. Klik New Job.
  1. Isi Job Name dengan Sertifikat Pelatihan Office, klik Next
  1. Cari Template dengan format slide di Google Drive, klik From Drive. Setelah ketemu silahkan pilih dan klik Select, dan Next
  1. Pada Map source data template, samakan maps column sesuai dengan data isi pada template. Pilih Nama siswa dan Kelas. Selanjutnya klik Next ...
  1. Pada File Setting tulis dengan format <> <> tujuannya agar data secara otomatis. Atau dengan <> <>. Intinya format tersebut samakan ya dengan template
  1. Pilih polder dimana akan menyimpan file Sertifikat Office. Jika file akan disimpan ditempat lain silahkan klik "Choose folder" lalu Klik Next
  1. Karena file akan dikirim ke email peserta maka Pada Share Docs ketik format <> dan judul "Sertifikat Pelatihan Office" selanjutnya Next
  1. Pilih save
  1. Buka Google Formulir Pendaftaran Sertfikat Pelatihan Office. Silahkan isi data sesuai dengan pertanyaan yang telah dibuat, mulai dari Nama , Email. Silahkan kirim
  1. Selesai, sertifikat online sudah jadi silahkan bisa langsung anda cek di email.

Demikian Cara Membuat Sertifikat Online dengan Google Form Otomatis Langsung Terkirim ke Email.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun