5. Lakukan Promosi Sesering Mungkin
Mempromosikan produk adalah hal yang sangat penting dalam bisnis untuk meningkatkan penjualan dan pendapatan. Promosi produk membuat konsumen menjadi lebih tertarik untuk mengetahui dan mencoba produk yang kamu tawarkan dibanding produk kompetitor atau pesaing. Promosi dapat dilakukan dengan cara memberi diskon yang menarik, produk bundling, mengumpulkan review positif dari konsumen, bekerja sama dengan influencer, dan yang paling sering ditemukan adalah dengan memanfaatkan platform online seperti instagram dan facebook.Â
Â
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI