Mohon tunggu...
Healthy

5 Penyakit Mata Tersering di Indonesia

28 April 2014   21:31 Diperbarui: 23 Juni 2015   23:06 514
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

4. Katarak

13986702301402886727
13986702301402886727

Katarak adalah penyakit mata yang disebabkan oleh lensa mata yang keruh sehingga masuknya cahaya pada retina jadi terhalang. Katarak umunya disebabkan karena proses penuaan. Tetapi, beberapa faktor seperti paparan sinar ultraviolet, penggunaan obat-obatan seperti steroid dan diabetes juga dapat meningkatkan resiko katarak.

Menurut data dari Kementerian Kesehatan, katarak merupakan penyakit mata penyebab kebutaan pertama di Indonesia. Untuk mengatasinya, perlu dilakukan operasi mata guna mengangkat lensa berkabut yang sudah tua dan menggantinya dengan implantasi lensa plastik baru.

5. Glaukoma

13986702591352762996
13986702591352762996

Glaukoma adalah penyakit mata yang disebabkan oleh peningkatan tekanan bola mata. Johan mengatakan, pada awalnya penyakit ini biasanya tidak menimbulkan gejala. Namun penglihatan perlahan menurun dan luas pandang menjadi semakin menyempit.

Glaukoma ringan bisa diatasi denagn penggunaan obat tetes dengan petunjuk dokter. Sedangkan glaukoma berat memerlukan tindakan operasi. Penyakit mata ini merupakan penyebab kebutaan kedua di Indonesia.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun