11. Suhu tubuh dasar meningkat
Temperatur dasar tubuh itu normalnya meninggkat setelah ovulasi setiap bulan dan kemudian jatuh selama menstruasi. Menstruasi berhenti, temperatur tetap tinggi.
Itulah diantara tanda- tanda perubahan tubuh ibu yang sedang hamil. perlu diingat ketika memasuki fase ke 10 minggu atau 3-4 bulan, ibu yang sedang hamil tidak boleh terlalu beraktivitas berat karena pada fase ini berpotensi mengalami keguguran.
Sumber Rujukan:
Papalia. D.E. 2014. Menyelami Perkembangan Manusia (Edisi 12 Buku 1). Jakarta : Salemba Humanika.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H