Itu adalah sisi negatif pada liburan dipantai yang sangat dipadati wisatawan yang berkunjung, tetapi terdapat sisi positif juga dengan membludaknya para pengunjung tersebut. Yakni menambahnya perekonomian mereka dan semakin membaik setelah hampir dua tahun ini tidak banyak pengunjung yang datang.
Para wisatawan yang berkunjung ini secara tidak langsung membatu perekonomian yang sudah sulit dari para masyarakat yang berpenghasilan sehari-harinya berasal dari tempat wisata tersebut. Mereka turut merasakan senang, karena pastinya mereka akan mendapatkan penghasilan lebih dari pada biasanya.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H