Mohon tunggu...
Siti Khamidah
Siti Khamidah Mohon Tunggu... Freelancer - saya sangat tertarik dengan dunia kepenulisan puisi

seorang hamba yang hanya ingin mencinta sang tuan-nya dan bermanfaat bagi hamba-hamba lainya.

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Membuang Topeng di Tanah Surga

23 November 2018   07:16 Diperbarui: 29 Januari 2019   12:16 224
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

"Bagiannya ada di Bumi kita"

Hamparan tanah suci tuhan yang subur,

Bentangan Air jernih yang taat atas perintah tuhannya,

Atau

Permadani Hijau yang tiap kali kita injak-injak hak atas hidupnya,

Seember salju pun bisa kau temui

Bahkan apa lagi yang ingin kau cari ?

Sepiring butiran pasir gurun,

Lautan tambang emas, minyak, atau bahkan mutiara

Kamu akan temui itu di surga kecil kita.

Surga kecil dengan nama Indonesia.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun