Mohon tunggu...
Siti Anisak
Siti Anisak Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Saya merupakan mahasiswa jurusan S1 Farmasi dari Universitas Muhammadiyah Banjarmasin. Saya pernah mengikuti organisasi ikatan muhamadiyah. Selain itu saya memiliki hobi mendengarkan musik, bermain game,dan menonton.

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Edukasi Makanan Sehat dan Bergizi Seimbang

4 September 2024   10:04 Diperbarui: 4 September 2024   10:11 98
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Penyerahan Sertifikat Bersama Kepala sekolah,Wakil Kepala Sekolah dan Wali Kelas VII (dokpri)

Universitas Muhammadiyah Banjarmasin, 21 Agustus 2024-Di Sekolah Menengah Pertama Negeri 4 Mandastana diadakan penyuluhan melalui media brosur dan edukasi mengenai makanan sehat dan bergizi seimbang. Penyuluhan ini di selenggarakan bersama dengan anak-anak khususnya kelas VII.

Dalam kegiatan tersebut, Anak-anak mendapat penjelasan tentang pentingnya makanan sehat yang bergizi seimbang. Pada saat edukasi juga diberikan materi dan penjelasan tentang pengertian dan pentingnya makanan sehat dan bergizi seimbang lalu ada komponen makanan sehat, panduan piring sehat dan tips mengonsumsi makanan sehat serta jenis-jenis dan ciri makanan sehat yang perlu di ketahui melalui brosur yang di bagikan.

Brosur Untuk Edukasi (dokpri)
Brosur Untuk Edukasi (dokpri)

Selain itu, kegiatan ini juga di isi dengan tanya jawab dari anak-anak lalu ada games dan pembagian snack. Selain edukasi makanan sehat dan bergizi seimbang melalui powerpoint disini juga menggunakan brosur untuk media edukasinya yang mana isi dari brosur tersebut mencakup tentang jenis-jenis makanan sehat, info grafis makanan sehat, asupan gizi dan makanan, dan 5 ciri makanan sehat.

Tujuan dari edukasi ini yaitu untuk meningkatkan kesadaran dan pengetahuan individu agar dapat memilih makanan yang mendukung kesehatan, mencegah penyakit, dan memastikan tubuh mendapatkan nutrisi yang di perlukan untuk berfungsi secara optimal.

Melalui edukasi ini diharapkan bisa menambah wawasan terhadap anak-anak agar lebih bisa mengetahui makanan sehat dan bergizi seimbang dan bisa menjaga pola makan yang sehat dan teratur.

Pembagian Hadiah (dokpri)
Pembagian Hadiah (dokpri)

Penyerahan Sertifikat Bersama Kepala sekolah,Wakil Kepala Sekolah dan Wali Kelas VII (dokpri)
Penyerahan Sertifikat Bersama Kepala sekolah,Wakil Kepala Sekolah dan Wali Kelas VII (dokpri)
Foto Bersama Anak-anak Kelas VII (dokpri)
Foto Bersama Anak-anak Kelas VII (dokpri)

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun