Ketika telah tiba saat itu
Tubuh terbujur diam
Tak mampu melawan
Yang ada hanyalah
Siap siap siap
PanggilanMu tak terbantahkan
Ketika saat itu telah tiba
Mulut tak mampu berkata-kata
Mata terpukau pada hadirnya
Yang mengemban titah Sang Perkasa
Untuk segera menghadapNya
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!