Mohon tunggu...
sita asrinia
sita asrinia Mohon Tunggu... -

Aku adalah seorang gadis dari desa yang mengejar cita-cita di kota yogyakarta, aku ingin membawa perubahan dalam keluargaku, dan aku ingin menjadi yang terbaik untuk keluargaku, aku kuliah di salah satu universitas negeri yang terkenal di yogyakarta

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Aku Ingin Ditimang dan Dibelai Ibu

15 Oktober 2010   02:44 Diperbarui: 26 Juni 2015   12:25 123
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

sejak umur 3 bulan aku sudah terpisah oleh bunda, aku dirawat oleh nenek aku sampai umur 15tahun, hari -hariku penuh dengan belas kasihan dari tetangga -tetangga yang mengetahui semungil aku sudah terpisah oleh orang tua, kejamkah ayahku telah memisahkan aku dengan ibuku?

usia 15tahun aku ikut ibu aku dengan keluarga barunya, sungguh hari-hari tetap sama tak dapat merasakan belaian tangan seorang ibu mungkin aku tak dapat merasakan kasih sayang ibu, aku disini seperti hidup sendiri tanpa orang-orang yang aku sayangi.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun