Mohon tunggu...
sita argyanti
sita argyanti Mohon Tunggu... Mahasiswa - Belum bekerja

Universitas Muhammadiyah Malang

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Alam & Tekno

Susu Sapi: dari Minuman Sehat ke Puding Lezat dengan Simple

29 Agustus 2024   00:31 Diperbarui: 29 Agustus 2024   01:32 85
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Kegiatan Pengabdian Masyarakat oleh Mahasiswa (PMM) Universitas Muhammadiyah Malang yang dilakukan secara berkelompok oleh mahasiswa yang bertujuan untuk memberikan dampak positif kepada masyarakat sekitar. Kegiatan ini merupakan bentuk kontribusi mahasiswa kepada masyarakat. Kegaiatan PMM ini menjadi wadah bagi para mahasiswa menyalurkan berbagai kegiatan positif pada masyakarat. Kegaiatan Pengabdian Masyarakat oleh Mahasiswa  (PMM)  ini adalah untuk mengaplikasikan hirilisasi hasil penelitian Universitas Muhammadiyah Malang (UMM).

              Adapun anggota kelompok terdiri dari 5 orang yaitu Muh. Dhuhril Luddin Al Farizy, Rafly Agung Haidar Jibran, Jayanti Sita Argyanti, Dinda Ayu Damayanti, Kyla Anadilareva, yang berasal dari program studi Teknik Elektro dan Psikologi serta dibimbing oleh Bapak Dana Marasetiya Utama, S.T., M.T. selaku Dosen Pembimbing Lapangan (DPL).  

Di Desa Sidoluhur mempunyai sumber daya yang melimpah berupa susu sapi perah. Sumber daya susu sapi perah ini menjadi salah satu potensi yang bisa menghasilkan sebuah produk yaitu berupa pudding susu. Dengan pengelolahan susu sapi menjadi puding diharapkan mampu mengoptimalkan sumber daya yang ada pada Desa Sidoluhur. Pengelolahan puding ini dapat menjadi salah satu sebuah peluang bisnis UMKM. Puding susu banyak diminati khususnya pada anak-anak  mengingat rasa puding yang sangat bervariasi. Selain itu juga puding dari susu sapi diharapkan mampu menjadi salah satu jajanan yang sehat mengingat susu sapi memiliki kandungan kalsium, vitamin, dan protein serta mampu mendukung tumbuh kembang anak-anak.

Melalui program ini berupaya untuk memberdayakan sumber daya yang ada pada Desa Sidoluhur. Sehingga manfaat dari program yang telah dilaksanakan selama PMM berlangsung  ini dapat dirasakan oleh masyarakat sekitar.  Juga secara langsung dapat berkontribusi dalam pengembangan ekonomi pada desa.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Lihat Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun