Pantai Licin juga dikenal sebagai Pantai Pasir Hitam karena warna pasirnya. Konon, pasir hitam legam di Pantai Licin ini bersumber dari muntahan lahar Gunung Semeru. Pantai berpasir hitam ini berlokasi di Dusun Licin, Desa Lebakharjo, Kecamatan Ampelgading, Kabupaten Malang. Teman-teman yang berangkat dari Malang kota bisa langsung menuju Gadang-Bululawang-Turen-Dampit-Tirtoyudho-Ampelgading. Jika ingin menuju Pantai Licin diperlukan kondisi prima baik kondisi fisik tubuh maupun kendaraan yang kalian bawa.Â
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H