***
*) I'tikaf berasal dari bahasa Arab akafa yang berarti menetap, mengurung diri atau terhalangi. Pengertiannya dalam konteks ibadah dalam Islam adalah berdiam diri di dalam masjid dalam rangka untuk mencari keridhaan Allah dan bermuhasabah atas perbuatan-perbuatannya. Orang yang sedang beriktikaf disebut juga mu'takif.
**) Lauh Mahfuz adalah kitab tempat Allah menuliskan segala seluruh catatan kejadian di alam semesta.
***
Sumber: Tausiyah dari Ustadz Fathuddin Ja'far, MA., melalui kanal youtube pada Komunitas Taddabur Quran (KonTaq).
Terjemahan Alquran
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H