Mohon tunggu...
Siska Dian
Siska Dian Mohon Tunggu... Lainnya - Melepas Penat

Freelancer

Selanjutnya

Tutup

Kurma

Minuman Klasik Untuk Sajian Ramadhan

9 Mei 2021   21:32 Diperbarui: 9 Mei 2021   21:41 339
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Kisah Untuk Ramadan. Sumber ilustrasi: PAXELS

Tinggal beberapa hari lagi, kita menyambut datangnya Idul Fitri 1442 H. Duh, senangnya setelah berpuasa sekian lama ahkirnya tiba juga saatnya menjalankan Ibadah Sholat Id. Meskipun Momen Silahturahmi terganggu akibat Covid 19, tak ada salahnya untuk mencoba ragam menu minuman  klasik. 

Nah, Sajian apa yang pas ? Yuk keliling Nusantara 

1.  ES KACANG MERAH

Minuman ini memiliki citarasa legit dan manis. Es Kacang Merah ini merupakan ciri khas dari Sumatra Barat dan sekitarnya. Keunikan dari minuman ini, cita rasa kacang merahnya yang lembut berpadu dengan gula merah dan santan. Yuk mencobanya.

2. ES KELAPA MUDA GULA MERAH

"Dari sabang sampai merauke berjajar pulau-pulau". Siapa yang tak kenal dengan kelapa muda ? Buah yang tak kenal musim, sama seperti Ramadhan yang selalu ada di hati.  Minuman ini menu klasik yang tak lekang dengan zaman. Sederhana namun mewah, selalu digemari anak-anak hingga orang tua. Yuk mencoba meraciknya


3. ES CENDOL

Es Cendol minuman khas dari Jawa. Perpaduan dari gurihnya santan, manisnya gula merah dan harumnya nangka, menciptakan citarasa Dawet Cendol yang istimewa. Cendol dawet sendiri terbuat dari campuran tepung beras, dan daun suji. Rasanya menyegarkan dan gurih. Yuk membuatnya.


4. ES BUAH KALENG

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Kurma Selengkapnya
Lihat Kurma Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun