Tentunya anak brokenhome mengalami rasa cemas yang berlebihan di karenakan menurut pemikiran mereka ada rasa kurangnya percaya diri. Contoh dalam suatu hubungan mereka pasti memikirkan seperti ini "apakah dia bisa menerima kita atas dasar anak brokenhome?" rasa tidak percaya diri ini yang timbul kepada pasangannya.Â
Jika rasa cemas berlebihan pada anak brokenhome tidak kunjung membaik, carilah bantuan seperti psikolog/psikiater karena dengan begitu mereka dapat membantu dalam segala hal untuk mengatasi rasa cemas yang berlebihan.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2HBeri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!