Mohon tunggu...
Silvi KartikasariHadi
Silvi KartikasariHadi Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Mahasiswa

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Pengaruh Pembangunan Ekonomi pada Negara Maju dan Negara Berkembang

1 November 2022   04:39 Diperbarui: 1 November 2022   04:59 455
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Membuat perencanaan pembangunan

Pembangunan yang baik dapat meningkatkan pendapatan penduduk dikarenakan dengan adanya pembangunan seperti penyediaan infrastruktur, kelengkapan fasilitas dan utilitas, dan lain sebagainya yang dapat memberikan kemudahan pada masyarakat untuk melakukan pertumbuhan ekonomi yang baik. Dengan ini dapat dikatakan bahwa pembangunan yang efisien dan efektif dapat berpengaruh pada pertumbuhan ekonomi yang diharapkan mampu mencapai stabilitas ekonomi.

Meningkatkan investasi pada suatu negara

Investasi pada suatu negara sangat berpengaruh pada pendapatan nasional adanya investasi dapat memiliki hubungan dengan pendapatan sosial apabila investasi naik maka produk domestik bruto (PDB) akan ikut meningkat begitupun sebaliknya apabila investasi menurun maka PDB juga akan ikut menurun

Pengembangan kegiatan ekonomi

Pengembangan kegiatan ekonomi dapat memiliki manfaat bagi masyarakat yaitu dapat membuka lapangan pekerjaan serta mengurangi adanya pengangguran dan peningkatan pendapatan masyarakat, hal ini dapat meningkatkan kebutuhan manusia untuk mendorong produktivitas ketenagakerjaan sehingga pendapatan masyarakat semakin meningkat dan juga peningkatan devisa negara dapat diperoleh melalui transaksi antar beberapa negara khususnya pada sektor impor dan ekspor

Penyediaan infrastruktur yang layak 

Dengan adanya peningkatan infrastruktur pembangunan yang lebih baik dan berkualitas dapat mengurangi ketimpangan antar wilayah yang ada karena dengan adanya infrastruktur maka mengurangi adanya perpindahan penduduk dari suatu wilayah ke wilayah yang lain dikarenakan kurangnya infrastruktur pada wilayah tersebut.

Referensi

https://www.ruangguru.com/blog/ekonomi-kelas-11-permasalahan-dan-kebijakan-strategi-pembangunan-ekonomi

https://www.zenius.net/blog/materi-pembangunan-ekonomi

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun