Mohon tunggu...
Sigit Eka Pribadi
Sigit Eka Pribadi Mohon Tunggu... Administrasi - #Juara Best In Specific Interest Kompasiana Award 2023#Nominee Best In Specific Interest Kompasiana Award 2022#Kompasianer Terpopuler 2020#

#Juara Best In Specific Interest Kompasiana Award 2023#Nominee Best In Specific Interest Kompasiana Award 2022#Kompasianer Terpopuler 2020#Menulis sesuai suara hati#Kebebasan berpendapat dijamin Konstitusi#

Selanjutnya

Tutup

Lyfe Pilihan

Bengong Ada Manfaatnya, Apa Iya?

15 Januari 2024   09:01 Diperbarui: 15 Januari 2024   09:19 651
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi gambar situasi sedang bengong atau niksen | Dokumen Foto via Freepik.com

Cara menerapkan niksen sangatlah sederhana bisa hanya berjalan-jalan, melihat-lihat sekitar, atau mendengarkan musik, dan apapun itu selama dilakukan tanpa ada tujuan tertentu yang mengarah pada hal produktif.

Menurut penelitiannya yang diterapkannya, manfaat niksen adalah dapat membantu memulihkan orang dari dilanda stres dan kejenuhan.

Sedangkam Menurut Veenhoven, direktur World Database of Happiness, manfaat dari niksen atau bengong ini adalah dapat membantu orang memunculkan ide-ide baru.

Jadi intinya sih, niksen atau bengong ini adalah soal merasakan kehidupan dan menikmati serta membiarkan diri saat itu untuk menikmati pikiran 'melayang-layang' dengan rilek dan santai.

Ya, bengong yang saya terapkan tadi ternyata didukung oleh berbagai penelitian para pakarnya yang membenarkan sisi manfaat yang diperoleh.

Karena memang benar dari bengong ini saya memperoleh manfaat diantaranya yaitu:

Ilustrasi gambar situasi sedang bengong atau niksen | Dokumen Foto via Freepik.com
Ilustrasi gambar situasi sedang bengong atau niksen | Dokumen Foto via Freepik.com

1. Membantu merelaksasi pikiran.

Tidak dimungkiri beban pikiran saya baik itu soal pekerjaan dan soal keseharian sebegitu membebani pikiran ini.

Sering saya dilanda stres ketika berjibaku dengan segala beban hidup yang jadi pikiran ini, yang ternyata berdampak juga pada kesehatan mental saya dan juga kesehatan fisik saya, hal ini karena saya dilanda gangguan kecemasan dan penyakit gangguan pencernaan yaitu GERD.

Nah, uniknya nih ketika saya sedang flow state dalam bengong ini, segala beban hidup yang jadi pikiran saya tersebut, seperti hilang entah kemana gitu. Hilang Mak blass gitu aja sih.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun