Mohon tunggu...
Sigit Eka Pribadi
Sigit Eka Pribadi Mohon Tunggu... Administrasi - #Juara Best In Specific Interest Kompasiana Award 2023#Nominee Best In Specific Interest Kompasiana Award 2022#Kompasianer Terpopuler 2020#

#Juara Best In Specific Interest Kompasiana Award 2023#Nominee Best In Specific Interest Kompasiana Award 2022#Kompasianer Terpopuler 2020#Menulis sesuai suara hati#Kebebasan berpendapat dijamin Konstitusi#

Selanjutnya

Tutup

Worklife Artikel Utama

6 Hal yang Sering Jadi Kebiasaan tapi Tanpa Disadari Mengikis Kinerja

1 September 2022   20:19 Diperbarui: 5 September 2022   21:05 541
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi harus lembur karena kebiasaan buruk ketika bekerja. Sumber: Cecilie_Arcurs/iStockphoto via parapuan.co

Pahami kebiasaan yang tanpa disadari mengikis kinerja | Dokumen gambar via Freepik.com
Pahami kebiasaan yang tanpa disadari mengikis kinerja | Dokumen gambar via Freepik.com

4. Kebiasaan sering makan dan minum saat jam kerja.

Nah, ini juga, belum waktunya jam istirahat siang, atau waktunya jeda kerja untuk makan siang, tapi justru di sela kerja Anda malahnya Anda makan dan minum.

Kalau sedia minum supaya enggak dehidrasi ya boleh lah masih wajar dan dimaklumi lah kalau soal minum ini, tapi ya jangan juga kerja sambil makan, apa lagi sambil ngemil, kan ada waktunya tersendiri.

Selain menganggu fokus kerja, kebiasaan saat jam kerja Anda makan saat jam kerja, atau makan sambil kerja ya jelas enggak sopan lah, nilai etikanya di mana kalau begini. Enggak ada kan.

Pahami kebiasaan yang tanpa disadari mengikis kinerja | Dokumen gambar via Alodoc.com
Pahami kebiasaan yang tanpa disadari mengikis kinerja | Dokumen gambar via Alodoc.com

5. Kebiasaan keseringan main Hape saat jam kerja.

Ya, kebiasaan sering main Hape saat masih jam kerja sering banget terjadi di kantoran, baru kerja dikit tapi kemudian Anda main Hape, kerja lagi dikit ditinggal lagi main Hape lagi, kerja lagi bentar terus main Hape lagi, tambahnya lagi Anda justru main Hapenya adalah sedang ngegame.

Terus, kapan kelarnya kerjaan Anda, jelas kalau begini akan mempengaruhi kinerja Anda kan, Anda di nilai malas bekerja, karena baru pegang kerjaan bentar, sedikit-sedikit Hape, kerja lagi bentar eh hape lagi, begitu terus.

6. Kebiasaan kerja enggak tersistem dan terpola.

Ya, poin keenam adalah dampak dari akumulasi kebiasaan-kebiasaan sering telatan, sering izin yang enggak penting, sering ngantukan, sering tertidur, sering makan dan minum, dan sering main hape saat jam kerja.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Worklife Selengkapnya
Lihat Worklife Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun