Mohon tunggu...
Sigit Eka Pribadi
Sigit Eka Pribadi Mohon Tunggu... Administrasi - #Juara Best In Specific Interest Kompasiana Award 2023#Nominee Best In Specific Interest Kompasiana Award 2022#Kompasianer Terpopuler 2020#

#Juara Best In Specific Interest Kompasiana Award 2023#Nominee Best In Specific Interest Kompasiana Award 2022#Kompasianer Terpopuler 2020#Menulis sesuai suara hati#Kebebasan berpendapat dijamin Konstitusi#

Selanjutnya

Tutup

Kurma Pilihan

Inilah Suka dan Duka Saya Ikutan Samber THR Kompasiana 2021

8 Mei 2021   18:51 Diperbarui: 8 Mei 2021   18:59 1033
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustri lagi bikin artikel Samber THR Kompasiana | Dokpri

Dan pada akhirnya saya jadi hobi menulis, dan yang pastinya saya banyak menulis di Kompasiana, saya udah kesengsem banget sama Kompasiana, enggak mau ah selingkuh, pokoknya Kompasiana yang paling the best-lah, hohoho.

2. Memperkaya pengetahuan dan wawasan.

Ya, sukanya juga di Kompasiana memang memperkaya pengetahuan dan wawasan, artikel-artikelnya edukatif, humanis, dan bagus-bagus lah pokoknya.

Apalagi pas lagi even Samber THR begini, banyak artikel-artikel berisi yang semakin membuka ruang wawas berpikir dan minat baca saya.

3. Menjalin silaturahmi.

Inilah juga yang bikin saya suka, baik itu pas nggak even atau ada even macam Samber THR inj, ajang saling silaturahmi tetap terjalin.

Meskipun kebanyakan umumnya dari para Kompasianer tak pernah berjumpa secara tatap muka langsung, namun tidak mengurangi makna sejatinya silaturahmi.

4. Memberi semangat dalam mengisi Ramadan.

Ya saat ramadan begini, even samber THR pas banget bikin semangat, sambil menunggu waktu berbuka sambil juga ikutan maraton even Samber THR 2021.

Jadi semakin candu kulak-kulik gawai buka Kompasiana, sedikit-sedikit buka Kompasiana, apalagi kalau tema Samber THR lagi pas suka-sukanya kita bikin artikel sesuai pengalaman. Hehehe.

5. Memeriahkan even sekaligus Iseng-iseng berhadiah, siapa tahu rezeki.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Kurma Selengkapnya
Lihat Kurma Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun