Namun demikian, bukan berarti setelah Ramadan usai prinsip dan komitmen saya turut selesai, tapi tentu saja akan terus dan selalu terus meneguhkan prinsip dan komitmen untuk selalu neningkatkan kesalehan diri dan memberantas kesalahan diri di Kompasiana ini.
Dan kalau sekiranya pun dari Anda ada yang sejalan dengan apa yang menjadi misi saya ini, maka tentu saja ini adalah sesuatu hal yang sangat diperbolehkan.
Oleh karenanya, mari kita bangun rumah besar ini, untuk kebermanfaatan bersama, mari kita bangun dengan santun Kompasiana ini bersama-sama.
Demikian artikel ini, semoga kiranya dapat bermanfaat.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H