Mohon tunggu...
Sigid TriHandoko
Sigid TriHandoko Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Seputar Pendidikan

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Membangun Kreativitas dan Jiwa Wirausaha Siswa Melalui Batik Ecoprint SMKN 2 Ngawi

9 Januari 2024   09:46 Diperbarui: 9 Januari 2024   09:54 257
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Menurut Citrawati Ika Wahyudi guru tata busana SMKN 2 Ngawi minat siswa untuk mengikuti kegiatan pembelajaran pembuatan ecoprint memiliki antusias yang tinggi dari kelas X dan kelas XI, bahkan ada jurusan lain yang ingin belajar pembuatan ecoprint. Batik ecoprint dikalangan anak muda dinilai unik, ramah lingkungan, dan tidak mengeluarkan biaya yang mahal dalam pembuatannya. Siswa selain membuat ecoprint juga diajari untuk memasarkan produk ecoprint. 

Ecoprint yang sudah jadi kemudian dibersihkan dan distrika dengan rapi. Pemasaran produk ecoprint dilakukan secara offline dan online siswa, tak perlu banyak waktu produk ecoprint buatan siswa SMKN 2 Ngawi habis diborong oleh bapak ibu guru, bahkan ada pembeli yang berasal dari luar sekolah. Mata Pelajaran PKK (Produk Kreatif dan Kewirausahaan) bertujuan membekali siswa khususnya siswa tata busana untuk kreativ menciptakan sebuah produk berupa ecoprint dan berjiwa wirausaha dengan mampu memasarkan hasil produk buatannya. Sehingga siswa setelah lulus dari sekolahan memiliki keunggulan dalam bidang kewirausahaan.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun