Mohon tunggu...
Naufa Rafsanjani
Naufa Rafsanjani Mohon Tunggu... Freelancer - Freelance

Freelance

Selanjutnya

Tutup

Foodie

Kuliner: Cara Membuat Kue Keong/Garpu Renyah Ala "Anak Kost"

29 Mei 2021   07:23 Diperbarui: 29 Mei 2021   07:28 346
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Hai semua.... 

Tidak terasa ya, hari ini sudah hari sabtu lagi. 

Untuk mengisi wekeend kamu.. Aku akan kasih tips kue goreng versi aku ya. Ini aku produksi waktu bulan puasa kemarin, sebagai testimoni nya. Aku kasih ke orang tau dan orang terdekat aku. 

Alhamdulillah, mereka suka dengan hasil yang aku buat. 

Buat kamu yang sedang bingung, untuk mengisi hari libur kamu dengan kegiatan apa ? 

Yuk langsung saja ikuti proses olahan nya di bawah ini :) 

Bahan : 

500gr Tepung Terigu Protein Rendah (Kunci Biru) 

100gr Tepung Tapioka (Boleh Menggunakan Tepung Beras) 

2 Butir Telur

2 Batang Seledri Cincang Halus

50gr Margarin

1 sdt Kaldu Ayam Bubuk

1/2 sdt Garam 

Air Secukup nya

Bubuk Bawang Putih Jika Suka/Ada, Kalau Tidak Ada Bisa Di Ganti Dengan 2 siung Bawang Putih ya.. :) 

Cara membuat : 

- Masukkan semua adonan sebelum di campurkan dengan air

- Lalu aduk dan beri sedikit demi sedikit air

- Jika adonan sudah kalis, hentikan untuk penambahan air. 

- Untuk melalukan proses pencetakan, sebelum memulai beri dibagian sisi adonan dengan sedikit tepung. (Cetakan bisa menggunakan garpu ya... ;)) 

- Menggoreng harus dalam keadaab minyak panas, dan goreng dalam keadaan api sedang saja hingga kecokelatan. 

Adonan sudah kalis (Dokpri)
Adonan sudah kalis (Dokpri)
Adonan sudah selesai di cetak (Dokpri)
Adonan sudah selesai di cetak (Dokpri)
Kue Keong/Garpu Sudah Siap Untuk disantap (Dokpri)
Kue Keong/Garpu Sudah Siap Untuk disantap (Dokpri)

"Selamat Mencoba"

"Happy Cooking "

FYI : Kue Kering ini, salah satu jualan aku teman-teman. Selain itu juga ada Keripik Pangsit dengan harga yang sangat worthin sekali untuk Anak Kost. 

Yang mau order bisa cek langsung melalui instagram aku ya. Untuk harga kue kering boleg langsung DM saya.. :) 

IG : Ray.Homemade

#TerimaKasih:) 

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun