Banyaknya pesaing yang ada akan berdampak pada keberlangsungan suatu perusahaan atau sektor lain, karena bisa jadi banyaknya pesaing ini bisa membuat suatu perusahaan atau sektor tertentu bisa gulung tikar (bangkrut) dan bisa jadi mengalami kerugian yang sangat tinggi. Namun itu semua tergantung dari perusahaan itu sendiri, apakah mau beradaptasi dengan kondisi yang ada sehingga ingin melakukan segala perbaikan-perbaikan demi kemajuan suatu perusahaan. Ada banyak yang bisa dilakukan agar bisa bersaing dengan membuat atau menentukan strategi-strategi yang tepat, serta analisis yang baik terhadap konsumen dan pesaing-pesaing yang ada.
REFERENSI
Elida, T., & Raharjo, A. (2020). Pemasaran Digital (1st ed.). PT Penerbit IPB Press.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H