Miliki asuransi
Asuransi merupakan salah satu pilihan dalam berinvestasi, karena ada pilihan perlindungan diri sekaligus investasi di sana. Selalu berhati-hati dalam memilih jasa asuransi, pastikan bukan lembaga investasi abal-abal (pastikan reputasi perusahaan tersebut bagus, tanyakan saham berupa apa dan diinvestasikan kemana? apa saja prestasi yang sudah diraih). Pilihan ada di tangan Anda.
Awas Sale!
Sale yang ini bukan makanan dari pisang ya. Sale yang dimaksud adalah diskon yang terpampang di departement store. Hampir setiap bulan ada saja sale. New Year Sale, Valentine Sale, Haloween Sale, Summer Sale, Back to School Sale, Independent Day Sale, dan sale-sale yang lain. Anda harus jeli mengamati sale yang ditawarkan. Gunakan otak kiri Anda dalam menghadapi realitas hidup.
Selamat mencoba!
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H