Mohon tunggu...
Shintia caroline
Shintia caroline Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswi

Saya adalah mahasiswi Universitas Pamulang Jurusan Sastra Indonesia

Selanjutnya

Tutup

Cerpen Pilihan

Cerita Anak: Kisah Pohon Pisang

11 Juni 2023   17:35 Diperbarui: 11 Juni 2023   17:39 2751
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

"Buah dan jantung kamu bisa untuk dimakan, daun kamu bisa dijadikan sebagai pembungkus makanan dan melindungi manusia dari hujan dan panas, batang kamu juga bisa dijadikan sebagai rakit"

"Yang lebih hebatnya lagi, kamu memiliki akar kuat yang bisa mencegah erosi dan menyelamatkan seluruh umat manusia"

"Betul sekali. Jadi kamu tidak perlu bersedih ya pohon pisang" kata pohon tomat.

Pohon pisang yang bersedih kemudian terlihat tersenyum kembali setelah mendengar pohon cabai, pohon tomat, pohon jeruk, dan pohon mangga menghiburnya. Pohon pisang kembali bersemangat untuk tumbuh agar buahnya cepat menguning. Walaupun nasibnya ia akan mati, tetapi pohon pisang berharap jika tubuhnya nanti dapat bermanfaat untuk manusia.

Itulah cerita anak bertemakan tumbuhan yang berjudul Kisah Pohon Pisang. Amanat yang terkandung dalam kisah pohon pisang adalah jangan terlalu berkecil hati. Setiap orang memiliki kemampuan serta kekurangan dan kelebihannya masing-masing.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Cerpen Selengkapnya
Lihat Cerpen Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun