Mohon tunggu...
Shinta Harini
Shinta Harini Mohon Tunggu... Penulis - From outside looking in

Pengajar dan penulis materi pengajaran Bahasa Inggris di LIA. A published author under a pseudonym.

Selanjutnya

Tutup

Humaniora

Shalat Ied di Hari Raya Idul Adha

9 Juli 2022   12:12 Diperbarui: 9 Juli 2022   12:16 158
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Shalat Ied (Sumber: Unsplash)

Persiapan yang dilakukan penulis benar-benar seperti ketika hendak berangkat shalat Ied ketika di rumah sendiri karena bagaimanapun masjid itu dekat kan? Letaknya saja cuma di belakang hotel. Dengan bersemangat penulis pun berjalan bersama teman-teman.

Dan terus. Dan terus, hingga sampai ke halte bus yang biasa kami datangi kalau hendak pergi ke mana-mana.

Lho? Katanya di belakang hotel, kenapa harus naik bus? Penulis mulai panik. Seperti telah dikatakan tadi, penulis hanya membawa mukena dan sajadah seperti kalau hendak ke masjid ketika di rumah di Indonesia. Penulis tidak membawa apa-apa, dompet, paspor, atau kartu untuk membayar bus. Akhirnya penulis menceritakan keadaannya kepada teman-teman yang ada.

Kesal, mungkin, dan bisa juga mereka menganggap penulis begitu tolol untuk jalan ke luar tanpa membawa hal-hal yang essential. Untung mereka mau meminjamkan kartu untuk membayar biaya bus penulis  Yah, mana penulis tahu? Siapa suruh mengatakan kalau masjid itu ada di belakang hotel?

Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun