Ketika telah mengetahui langkah - langkah apa yang akan dipakai . Biasanya kebanyakan siswa sering terburu - buru dalam mengerjakan soal. Alhasil, sering ditemukan kasus cara penyelesaian sudah  benar namun jawaban yang didapat belum tepat. Untuk itu perlu di evaluasi kembali pada tahap ini. Bahwa belajar matematika bukan hanya berfikir sistematis tetapi harus diiringi kesabaran agar mendapatkan hasil yang real (sebenarnya).Â
Baca juga: Tips Ilmu Gambling Saat Mengerjakan Soal Matematika, Darurat!
Simaklah soal berikut ini :Â
Ibu Fitri akan membelikan baju kokoh dan mukena untuk oleh - oleh lebaran saudaranya di kampung halaman, jika ia membeli sebuah baju kokoh dan dua mukena, ia harus membanyar Rp. 320.000,- . Pada saat yang bersamaan Ibu Mira juga membeli dua baju kokoh dan tiga mukena ia harus membayar Rp. 520.000,- . Berapakah harga masing - masing sebuah baju kokoh dan mukena ?Â
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H