Mohon tunggu...
Peter P.
Peter P. Mohon Tunggu... Pelajar Sekolah - Pelajar

Hello there! I’m a directioners and swifties!

Selanjutnya

Tutup

Halo Lokal

Kapolresta Bulungan Sambut Silahturahmi KPU Kabupaten Bulungan

21 Oktober 2024   19:52 Diperbarui: 21 Oktober 2024   19:57 28
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Kapolresta Bulungan AKBP Rofikoh Yunianto menyambut kunjungan silaturahmi dari KPU Kabupaten Bulungan pada 21 Oktober 2024. Ketua KPU Bulungan, Mahdi, beserta jajaran komisioner hafil dalam pertemuan tersebut membahas persiapan penting terkait Pemilihan Kepala Daera (Pilkada) 2024.

Fokus utama pembicaraan adalah pengamanan dan pendistribusian logistik Pilkada ke berbagai Tempat Pemungutan Suara (TPS). Kapolresta menegaskan, Polresta Bulungan akan melakukan pengawalan ketat untuk memastikan logistik tiba dengan aman, dan akan menyesuaikan jumlah personel berdasarkan tingkat kerawanan di tiap TPS.

Polresta Bulungan berkomutmen melaksanakan pengamanan maksimal selama tahapan Pilkada. Setiap TPS akan diawasi sesuai tingkat kerawanan, dengan penempatan personel yang strategis untuk menjaga situasi tetap kondusif.

Kapolresta juga mendorong KPU dan Bawaslu Bulungan untuk selalu berkoordinasi dengan pihak kepolisian jika ada kendala. Sinergi ini bertujuan memastikan Pilkada 2024 berjalan aman, tertib, dan lancar.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Halo Lokal Selengkapnya
Lihat Halo Lokal Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun