Kalau agen-agen detektif itu biasanya menggunakan kacamata, fitur Augmented Reality yang ditawarkan BII Maybank2U akan hadir di gawai kita. Angkat saja handphone kita dan arahkan ke sekeliling, maka akan muncul informasi di mana saja ada ATM BII terdekat. Selain itu, kita juga bisa tahu lokasi-lokasi promo yang bekerjasama dengan BII. Sebagai aplikasi yang didesain untuk memenuhi gaya hidup nasabah, selain menginformasikan program promo BII, BII Maybank2u juga terhubung dengan media sosial twitter @biifriends dan facebook BII Friends.
Dengan Augmented Reality, BII menghadirkan pengalaman mobile banking yang seru dan kekinian. Penasaran? Langsung deh ungguh BII Maybank2U di Google Play Store atau Apple Apps Store. Jangan lupa untuk registrasi di ATM atau kantor cabang BII. Kalau belum punya rekening BII, bikin aja biar bisa nyobain serunya pake BII MayBank2U.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H