Mohon tunggu...
Humaniora

Urbanisasi: Pergerakan Global yang Menakutkan

10 Desember 2017   14:40 Diperbarui: 11 Desember 2017   21:05 1619
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber: Dokumen Pribadi

Bagi pedesaan yang telah merasakan dampak negatif dari urbanisasi, sebaiknya pemerintah melakukan perencanaan yang baik dan benar untuk memperbaiki kawasan pedesaan dan memaksimalkan potensi desa tersebut. Diperlukan juga edukasi dan sosialisasi bagi Masyarakat Pedesaan agar mereka dapat bersuara untuk hak mereka dan dapat menyampaikan opini dengan cara yang benar.

Urbanisasi merupakan sebuah perubahan yang fantastis dan dapat menjadi faktor negara berkembang, namun dibalik kemegahan dari urbanisasi, gerakan ini juga dapat menghancurkan negara tersebut dari dalam. Diam-diam namun pasti. Pedesaan dengan mudahnya dapat di rusak untuk menjadi perkotaan, namun sangat sulit bagi perkotaan untuk kembali lagi menjadi kawasan pedesaan. Oleh karena itu lebih baik untuk mencegah kerusakan ini terjadi. 

"The life of the village become more and more affected by strikes and lock-outs"- John Grierson

 Melalui artikel ini diharapkan pembaca dapat meningkatkan kesadaran terhadap urbanisasi dan dampak negatifnya terhadap bangsa dan negara.

Sekian dari saya, terimakasih.

Referensi Data:

Bonasir, Rohmatin, 2017, "Satu Desa TKI, 350 anak ditinggalkan oleh orang tua" dalam http://www.bbc.com/indonesia/indonesia-39132808 diakses pada tanggal 8 Desember 2017.

Lumy, Friedrich Edward, 2017, "Dumai yang Dulunya Desa Kini Menjadi Kota Madya dan Pusat Industri di Pesisir Riau" dalam https://www.goriau.com/berita/umum/dumai-yang-dulunya-desa-kini-menjadi-kota-madya-dan-pusat-industri-di-pesisir-riau.html diakses pada tanggal 8 Desember 2017.

Unknown, 2016, "Kisah Urbanisasi Indonesia" dalam http://www.worldbank.org/in/news/feature/2016/06/14/indonesia-urban-story diakses pada tanggal 6 Desember 2017.

Apabila ada yang hendak membahas dan berdiskusi mengenai urbanisasi lebih lanjut, bisa mengemail saya di Shellynsf@gmail.com 

Atau gunakan kolom komentar dibawah ini

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun