Mohon tunggu...
Mycapturer
Mycapturer Mohon Tunggu... Seniman - Pers Mycapturer
Akun Diblokir

Akun ini diblokir karena melanggar Syarat dan Ketentuan Kompasiana.
Untuk informasi lebih lanjut Anda dapat menghubungi kami melalui fitur bantuan.

Mycapturer adalah Media Online News https://mycapturer.com/

Selanjutnya

Tutup

Inovasi

Tips Memilih Travel Umrah di Indonesia

21 November 2020   07:00 Diperbarui: 21 November 2020   07:10 95
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Tips Memilih Travel Umrah di Indonesia

yang Anda pilih untuk memandu Anda dalam perjalanan umroh haruslah dipilih dengan teliti, karena dahulu pernah ada kasus dimana ternyata paket umroh yang dilaksanakan tidak sesuai dengan yang ada di paket, bahkan pernah ada kasus dimana para jamaah tidak mendapatkan jatah makanan selama beberapa jam lamanya sehingga di bawah terik matahari yang menyengat para jamaah merasa kelaparan.

Karena perjalanan umroh dalam paket biasanya jadwal perjalanannya sangat padat, maka dari itu kesehatan tubuh harus benar-benar dijaga dengan sangat ekstra, apabila Anda tidak mendapatkan jatah makanan Anda tepat waktu tentunya hal itu akan membuat Anda kehilangan banyak energi maka dari itu dalam memilih travel umroh di jakarta itu dibutuhkan ketelitian sehingga Anda tidak berakhir dengan kesulitan pada saat melaksanakan ibadah umroh. Karena memang ada banyak sekali travel umroh di jakarta yang menyajikan berbagai kemudahan dan keunggulan yang berbeda untuk menarik para calon jamaah memilih paket dari travelnya untuk melaksanakan ibadah umroh. 

Apasaja Tips memilih travel umroh di Jakarta?

Jika Anda belum pernah melakukan ibadah umroh sebaiknya Anda menggunakan paket travel agar bisa dipandu dengan baik, paket ini juga akan sangat baik bagi orang tua yang ingin melaksanakan ibadah umroh. Ketimbang melaksanakan ibadah umroh sendiri tanpa panduan dan akhirnya biaya Anda tidak bisa efektif karena Anda mengeluarkan banyak biaya yang sebenarnya tidak diperlukan, sedangkan orang yang akan memandu Anda selama ibadah umroh tentunya sudah sangat berpengalaman menjelajahi tempat yang satu ke tempat yang lain maka dari itu mudah bagi mereka untuk lebih mengefisienkan biaya perjalanan karena tentunya mereka juga bekerja dengan berbagai agen travel di sana dalam memandu Anda melakukan ibadah umroh, jika tidak maka urusan akomodasi selama perjalanan juga pasti akan menjadi kendala. Namun sekali lagi sebaiknya Anda berhati-hati dalam memilih travel umroh di jakarta agar tidak tertipu, sebaiknya tanyakan pada teman Anda yang sudah pernah mengikuti paket umroh dari travel umroh di jakarta sehingga Anda bisa mendapatkan rekomendasi yang terpercaya.

Pilih Travel Umroh Yang Sudah Resmi Terdaftar

Ada banyak travel umroh di jakarta yang ternyata tidak mengantongi izin beroperasi dari Kementrian Agama Republik Indonesia, maka dari itu mereka juga bisa disebut sebagai travel ilegal yang tidak memiliki izin broperasi, tentunya travel ilegal tidak bisa kita percaya karena pastinya ada beberapa hal yang menyebabkan travel ini tidak mendapatkan izin dari Kementrian.

Jika Anda ingin tau apakah sebuah travel memiliki izin dari Kemenag atau tidak maka sebaiknya Anda langsung mendatangi kantor Kemenag dan kemudian menanyakan apakah travel tersebut sudah memiliki izin atau tidak, atau jika Anda tidak sempat datang langsung ke kantor kemenag maka Anda juga bisa mengakses izin beroperasi dari sebuah travel dengan cara melacaknya melalui website resmi kemenag. 

Memiliki Jadwal Yang Pasti

Pada dasarnya setiap travel itu sudah mendapatkan quota visa untuk digunakan berangkat, sehingga berdasarkan dengan quota visa yang didapat itulah maka dari itu pihak travel berani memesan tiket pulang pergi, sehingga pada travel yang terpercaya Anda akan menemukan bahwa mereka bisa memberikan informasi lengkap tentang jadwal keberangkatan berikut jamnya, bandara tujuannya, hingga nama maskapainya dengan selengkap-lengkapnya. Jika Anda menemukan travel umroh di jakarta yang tidak bisa menyebutkan jadwal yang pasti atau hanya memberikan perkiraan keberangkatan misalnya menyebutkan bulan keberangkatannya saja, maka Anda perlu ragu dengan travel yang demikian, itu berarti travel itu tidak memiliki izin keberangkatan sehingga tidak mendapatkan quota visa. 

Teliti Paket Umrohnya

Pada saat sebelum Anda pergi ke travel umroh tertentu maka Anda juga akan disodorkan paket umroh tersebut secara lengkap beserta fasilitas yang akan Anda dapatkan. Jika Anda memiliki pertanyaan tentang paket tersebut maka tanyakanlah pada saat itu juga jika Anda bisa mendapatkan jawaban yang relevan dan masuk akal maka bisa dikatakan bahwa travel agen itu memang benar-benar dalam merencanakan paket travel umroh dengan fasilitas yang sudah mereka periksa langsung ke sana. Coba tanyakanlah lebih detail tentang makanan yang akan diberikan, hotelnya, transportasi selama di sana, tujuan perjalanan dan lain sebagainya dengan sedetailnya sehingga Anda bisa mendapatkan gambaran apakah travel umroh tersebut terpercaya atau tidak. 

Periksa Nama Hotel Serta Lokasi

Setelah itu Anda juga perlu untuk memeriksa nama hotel berikut lokasi hotel tersebut yang disebutkan dalam paket umroh di travel umroh di jakarta itu. Lihat berapa jarak jauhnya lokasi hotel tersebut dengan masjid misalnya dengan masjidil Haram dan Masjid Nabawi. Jika memungkinkan cobalah periksa kira-kira berapa biaya yang diperlukan untuk menginap di hotel itu. Pastikan saat Anda dijelaskan oleh pihak travel tentang hotel itu maka tanyakan kamar dengan jenis kamar seperti apa yang akan dipesankan oleh travel. Sesudah itu saat Anda memeriksanya Anda samakan harga yang ditawarkan dengan harga yang sebenarnya dari hotel tersebut berdasarkan jenis kamarnya. 

 Periksa Masalah Visanya

Travel agen promo umroh yang tidak mendapatkan izin dari Kementrian biasanya akan sulit mendapatkan izin visa maka dari itu dengan ini Anda bisa memeriksa apakah visa yang diberikan oleh travel agen itu masih berlaku atau tidak, pastikan juga visanya dikembalikan setelah Anda selesai melaksanakan ibadah umroh. Maka dari itu dengan memeriksa masalah visa ini Anda bisa memeriksa sekaligus integritas dari travel umroh di jakarta.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Inovasi Selengkapnya
Lihat Inovasi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun