Memiliki bahasa daerah bukanlah suatu hal yang memalukan, justru seharusnya bangga dengan mempunyai ciri khas tersendiri, karena menjadi beda itu adalah hal yang unik, tetapi tetap jangan lupakan sebanyak apapun bahasa serta keberagaman budaya yang dimiliki di Negara Indonesia, kita harus tetap menjunjung tinggi persatuan dan kesatuan.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!