Mohon tunggu...
Setiawan Widiyoko
Setiawan Widiyoko Mohon Tunggu... Lainnya - Pemasaran dan Humas Universitas Islam Sultan Agung Semarang

Memiliki mimpi, bekerja untuk keabadian. Blog :http://setiawanopinion.blogspot.com. http://grobogankuu.blogspot.co.id/

Selanjutnya

Tutup

Inovasi Pilihan

Danamon dan Prospek Milenial

30 November 2017   04:09 Diperbarui: 30 November 2017   04:11 1211
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Menginginkan akses informasi yang cepat

2. D-Point

D-Point adalah program poin reward persembahan Danamon sebagai penghargaan untuk Nasabah atas loyalitasnya dengan memberikan poin untuk Nasabah melalui beragam aktivitas perbankan yang ditentukan oleh Danamon. Pengumpulan dan penghitungan poin pada program ini dilakukan oleh system berdasarkan aktivitas perbankan yang dilakukan nasabah melalui produk-produk Danamon, yang dihitung berdasarkan matriks poin yang sudah ditentukan.

danamon-10-5a1f1e4f543f876a945804c2.png
danamon-10-5a1f1e4f543f876a945804c2.png
Nasabah dapat mengumpulkan D-Point dari beberapa produk yang dimiliki selama produk-produk tersebut dalam 1 (satu) nomor Identitas Nasabah. D-Point yang terkumpul dapat ditukarkan dengan berbagai hadiah atau merchandise langsung oleh Nasabah melalui channel-channel penukaran D-Point yang disediakan oleh Bank dengan mengakses website penukaran D-Point melalui https://www.danamonline.com

Melalui website danamon.go.id kita juga dapat menjelajah satu persatu tentang program program yang ada di danamon, banyaknya program danamon yang kental sekali dengan era milenial memudahkan kita sebagai calon kumsumen maupun konsumen mudah dalam memahami serangkain program yang disampaikan tersebut.

Design website dengan tampilan sederhana, dengan kanal kanal pilihan yang tidak terlalu rumit, membuat pembaca penasaran hingga akhirnya harus menjelajah satu persatu sampai tuntas.

"Peluncuran corporate website dan akun media sosial dengan tema "Danamon Digital Journey 18 -- Connecting Future"  menjadi bukti bahwa Danamon siap menghadapi makin kuatnya dunia digital di masa yang akan datang, khususnya pada tahun 2018 nanti. Semua ini dilakukan sebagai bentuk motivasi Danamon untuk lebih mengutamakan customer point of view sesuai semangat tagline Danamon yaitu "Saatnya Pegang Kendali"

Sedangkan untuk media sosial, Danamon melakukan restrukturisasi akun resmi korporat Danamon menjadi akun Twitter: @danamon, Facebook: Bank Danamon, Instagram: @myDanamon, LinkedIn: Bank Danamon dan YouTube: Bank Danamon serta menghadirkan akun Twitter @HelloDanamon untuk layanan nasabah. Danamon juga melakukan restrukturisasi akun media sosial resmi yang dikelola perseroan serta meluncurkan persona Instagram baru sejalan dengan tren penggunaan media sosial.

Menurut data Facebook, dari 700 juta total pengguna aktif Instagram di dunia saat ini, 45 juta berasal dari Indonesia. Dari 45 juta pengguna Instagram di Indonesia, sekitar 40% berusia 18-29 tahun yang merupakan potensi untuk bergabung sebagai nasabah per bank kan.

Generasi milenial seperti saat  ini dibesarkan dengan perangkat mobile di ujung . Internet telah ada sebelum mereka lahir, mereka mengandalkan pengetahuan mereka sendiri tentang web dan dapat menemukan informasi yang mereka butuhkan dalam hitungan menit jika tidak dalam beberapa detik. 87% dari mereka memiliki ponsel cerdas yang mereka gunakan setiap saat, siang dan malam. 47% milenium mengatakan mereka menggunakan smartphone untuk melalukan transaksi perbank kan secara online.

Mereka terus menerus mengalihkan perhatiannya di antara perangkat termasuk laptop, smartphone, dan TV. situs web danamon.go.id yang memiliki desain yang responsif, akan memudahkan generasi ini untuk mengakses melalui perangkat digital dan menelusuri kanal kanal yang ada. Dari 100 orang komunitas blogger 70% diantaranya, mereka akan mengkses web yang responsif, sederhana dan tidak membuat pengakses frustasi.

Menginginkan akses informasi yang cepat
Menginginkan akses informasi yang cepat
Menjadi generasi terdidik karena akses terhadap teknologi dan informasi,  milenial adalah kerumunan yang paling menyadari budaya di seluruh dunia dan menikmati berbagai petualangan dan penemuan. Danamon sudah membaca peluang itu melalui digital journey. Karena pola pikir generasi mileneal yang multikultur mendorong mereka mengalami hal hal baru bahkan saat transaksi bisnis, atau jasa.

Salah satu aspek terpenting dari layanan pelanggan yang baik, menurut generasi ini, adalah waktu. Mereka mengharapkan jawaban dari layanan pelanggan dengan cepat.

Dengan perangkat mobile yang tersedia bagi generasi Milenial sejak awal dalam kehidupan mereka, para generasi ini mengharapkan akses real-time terhadap informasi dan beberapa penyedia layanan yang tersedia untuk dipilih. Singkatnya, Danamon komitmen akan kepada masyarakat untuk memudahkan layanan melalui digital, meresponnya dan memberikan yang terbaik kepada nasabah ataupun calon nasabah dengan cepat, dan melakukannya secara konsisten.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Inovasi Selengkapnya
Lihat Inovasi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun