*melalui kegiatan kkn univet mahasiwa ikut berperan dalam pembuatan desain lahan parkir masjid desa songgorunggi*
Fasilitas parkir ialah suatu tempat dimana akan dipakai untuk menaruh kendaraan baik kendaraan roda empat maupun roda dua yang memiliki sifat tidak sementara untuk menjalankan aktivitas pada waktu tertentu.
Saat ini desa songgorunggi rt 03 sedang melaksanakan kegiatan gotong royong renovasi lahan parkir masjid Ar-Rahman, dengan memperbesar lahan area parkir tersebut
Saya Setiana Putri Barokah mahasiswa UNIVET Sukoharjo dengan DPL Bapak Iwan Ristanto S.T., M.T ikut andil dalam kegiatan desain lahan parkir masjid Ar-Rahman desa songgorunggi  menggunakan aplikasi sketchup, yang telah di setujui Rt 03 dan masyarakat desa songgorunggi, kegiatan tersebut dilaksanakan pada Rabu 29- September -2021 ,
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H