Untuk mengatasi berbagai tantangan dan kendala penerapan IoT di Indonesia, Rudy Hendarwin SH, MM, dari Kementerian Komunikasi dan Informatika mengharapkan kontribusi dari peneliti, perekayasa, serta praktisi dalam perumusan standar nasional dan internasional terkait IoT dan implementasinya.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H