Mohon tunggu...
Raudhah
Raudhah Mohon Tunggu... Wiraswasta - Setetes Eunoia

Senang menulis dan jalan-jalan. Baca juga!

Selanjutnya

Tutup

Worklife Pilihan

Apakah Kalau Kerja Keras Pasti Sukses?

14 September 2021   13:57 Diperbarui: 14 September 2021   13:58 458
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi. Gambar oleh hanslinde dari Pixabay

Karena sebagai manusia, wilayah kekuasaan kita hanyalah ikhtiar, usaha. Sedangkan hasilnya adalah sesuai kehendak Tuhan.

Doa + Usaha = Sukes (?)

Lantas, kalau sudah kerja keras tapi tidak sukses juga, apakah karena ia tidak berdoa?

Tidak juga. 

Seringkali, kita masih menggunakan kacamata kuda untuk melihat segala sesuatu. Kita hanya melihat dari sisi duniawi saja, di mana standar kesuksesan seseorang dilihat dari status masyarakat, kekayaan, pendidikan, dan sebagainya. 

Kita tidak tahu kan, kalau ternyata ada banyak sekali parameter kesuksesan dan tiap orang tentu memiliki standar yang berbeda-beda.

Bagi saya pribadi, sukses itu adalah saat di mana kita mengenal diri kita dan memberikan manfaat seluasnya bagi sesama sesuai kapasitas yang di miliki.

Ilustrasi. Gambar oleh hanslinde dari Pixabay
Ilustrasi. Gambar oleh hanslinde dari Pixabay

Mengenai keberuntungan, entah bagaimana saya sering merasa diri saya cukup beruntung. Sekian kali saya ikut lomba, bisa dibilang tanpa persiapan yang signifikan, qadarallah bisa menyabet gelar juara. 

Walaupun di sisi lain sering ga lolos juga sih kalau apply sesuatu atau ikut kompetisi tertentu bahkan dengan usaha dan modal yang ga sedikit. Jadi, ga ada formula yang benar-benar pasti untuk bisa sukses. 

Yang jelas, kita bisa mengusahakan untuk melakukan sesuatu sebaik mungkin sebisanya. 

Kalaupun hasilnya tidak sesuai dengan yang diinginkan, ia bisa menjadi pelajaran berharga untuk kedepannya.

Mereka = Mereka, bukan Kita

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Worklife Selengkapnya
Lihat Worklife Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun