Mohon tunggu...
Serevinna Simanjuntak
Serevinna Simanjuntak Mohon Tunggu... Mahasiswi -

An emotional writer. Literally. Youtube: https://www.youtube.com/channel/UCnPlX2YDftffRi-jN54vB1g

Selanjutnya

Tutup

Lyfe

Kegiatan wajib tahun ini: Kerelawanan Internasional

7 Mei 2016   00:40 Diperbarui: 7 Mei 2016   12:02 28
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

13153513-1607260292921548-2002322702-n-572d6fb6cb23bd0b071079cb.jpg
13153513-1607260292921548-2002322702-n-572d6fb6cb23bd0b071079cb.jpg
cikapundung

Di Bandung ada 2 workcamp yaitu Batu Lonceng dan Cikapundung. Di Batu Lonceng yang tepatnya di dataran tinggi Bandung, kita akan sama sama belajar beternak, memeras susu sapi, dan program ini biasanya bekerja sama dengan organisasi dari negara Eropa. Sedangkan di Cikapundung, kita akan sama-sama turun langsung bersihin sungai Cikapundung bersama warga disana. Ayo buat teman-teman yang di Jakarta maupun di Bandug yang mau refreshing dari keramaian kota, bisa ikut program ini.

13199357-1607260066254904-195866750-o-572d6c46d77e612605eab156.jpg
13199357-1607260066254904-195866750-o-572d6c46d77e612605eab156.jpg
Ramadhan Camp,Semarang

Karena dilaksanakan di bulan puasa, akan seru banget pastinya berbuat kebaikan, sembari mengembangkan diri dan melaksanakan ibadah. Di GREAT, kegiatan yang bertema keagamaan bisa diikuti oleh semuanya tanpa ada batasan latar belakang sama sekali. Bakal kerasa banget deh indahnya perbedaan ! :)

13183219-1607260176254893-1822796957-n-572d6c31cb23bd5505107a29.jpg
13183219-1607260176254893-1822796957-n-572d6c31cb23bd5505107a29.jpg
Pekalongan

Mangrove untuk yang belum tau itu pohon apa, magrove adalah tumbuhan yang biasanya ada di pinggir pantai untuk mencegah abrasi, longsor maupun banjir.Di program ini akan dilaksanakan bersama organisasi dari Jepang. Pengalaman saya bekerjasama dengan teman-teman dari Jepang, banyak banget hal yang bisa di pelajari dari mereka, salah satunya kerja kerasnya ! Kalian bakal (mungkin) kaget ngeliat bagaimana mereka gigih melakukan pekerjaannya, itu juga bisa jadi pelajaran berharga buat kita dari program ini .

13162064-1607259989588245-2057066974-n-572d6c1f6f7e6146057780fc.jpg
13162064-1607259989588245-2057066974-n-572d6c1f6f7e6146057780fc.jpg
Semarang

Progam ini diadakan di daerah rural, Batu,Demak,Semarang. Disini berfokus kepada anak-anak yang tinggal di daerah tersebut. Kita akan sama-sama berbaur dengan anak anak untuk sosialisasi mengenai kebersihan, dan juga pentingnya pendidikan baik mereka ke orangtua mereka. 

13152640-1607259756254935-310017355-n-572d6bfbc0afbd0d1c912344.jpg
13152640-1607259756254935-310017355-n-572d6bfbc0afbd0d1c912344.jpg
Sangiran

Pernah denger ada salah satu World Heritage List UNESCO selain Bororbudur dan Pulau Komodo? Selain kedua tempat yang sudah sering kita dengar tadi, ternyata Indonesia juga punya Museum Purbakal di Sangiran. Bayangkan betapa beragam dan kayanya ternyata bangsa ini dengan alam maupun sejarahnya.Dan di workcamp ini kita bisa turun langsung beraksi untuk menjaga dan berkontribusi nyata sembari mempelajari tentang cagar budaya ini.

13148444-1607260262921551-1287613554-o-572d6be26f7e6132057780d2.jpg
13148444-1607260262921551-1287613554-o-572d6be26f7e6132057780d2.jpg
Bahtera Kasih,Semarang

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun