Tetapi, para peneliti mengatakan, pengamatan hujan meteor Perseids pada tahun 2023 ini akan menjadi fenomena terbaik daripada tahun-tahun sebelumnya, sebab kondisi bulan hanya akan menerangi sebanyak 10% sekitar waktu puncak. Dikatakan, bahwa kita dapat mulai mengamati sekitar pukul 11 malam waktu setempat ketika tingkatan Bintang jatuh mulai meningkat, dan kita dapat menyaksikannya hingga subuh. Tetap saja, kita harus memerhatikan kondisi tempat tinggal saat ini, agar mampu menyaksikannya dengan maksimal.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H