Itulah mata publik. Itulah nurani publik. Mata yang melihat sendiri, dengan hati lurus dan akal sehat, bahwa racun sianida dosis tinggi telah ditabur dalam rancangan itu. KPK sudah tepat menolak meminumnya. Mr.Presiden, jangan biarkan KPK dipaksa oleh DPR. Percayalah pada rakyat mu. Tolak rancangan perubahan UU KPK, Titik!
Â
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H